DIALEKSIS.COM | Aceh - Sebuah peristiwa tragis terjadi di kawasan transmigrasi Panton Limeng, Desa Aki Neungoh, Kecamatan Bandar Baru, Pidie Jaya, Aceh, ketika seorang gajah liar ditemukan tewas. Satwa langka yang dilindungi ini diduga meninggal akibat tersengat arus listrik.
DIALEKSIS.COM | Bireuen - Seorang warga Gampong Jaba, Kecamatan Peudada, Bireuen, Provinsi Aceh yang diketahui bernama Husaini (60) ditemukan dalam kondisi tak bernyawa (Meninggal dunia) pada Jumat (20/10/2023) sore di areal perkebunan dikawasan Gampong Pinto Rimba Kecamatan Peudada.
DIALEKSIS.COM | Sigli - Dua warga yang dilaporkan tersengat arus listrik saat memperbaiki atap seng yang rusak dibangunan doorsmer di Jalan Banda Aceh - Medan Gampong Ulee Cot Seupeng Kecamatan Peukan Baro, Pidie. Satu di antaranya meninggal dunia di lokasi kejadian.
DIALEKSIS.COM | Aceh - Seorang bocah di Desa Jawa, Kecamatan Kutaraja, Kota Banda Aceh, berinisial APP, 11, tewas tersengat arus listrik saat bermain layangan. "Korban meninggal tersengat arus listrik pada saat mengambil layang miliknya yang tersangkut pada kabel listrik arus tinggi," kata Kapolsek Kutaraja AKP Zhia Ul Archam di Banda Aceh, Kamis.